Nafkah Suami Berasal dari Sumber yang Halal atau Haram? Kata Buya Yahya Begini Cara Elegan Mengetahuinya

- 2 November 2021, 08:15 WIB
Ilustrasi: Nafkah suami berasal dari sumber yang Halal atau Haram? Kata Buya Yahya Begini cara elegan mengetahuinya
Ilustrasi: Nafkah suami berasal dari sumber yang Halal atau Haram? Kata Buya Yahya Begini cara elegan mengetahuinya /Pexels/Robert-Lens

PortalMagetan.com- Sudah selayaknya suami istri terbuka terkait sumber penghasilan dan asal-usul nafkah.

Namun bagaimana jika suami tidak terbuka dengan istri terkait asal-usul nafkah, yang diberikan kepada keluarganya?

Haruskah  istri mengkonfirmasi langsung ke suami terkait sumber pendapatannya berasal dari harta yang halal ataukah haram?

Buya Yahya memiliki jawabannya terkait hal itu. Termasuk memberi gambaran bagaimana cara istri bersikap elegan tanpa menyinggung perasaan suami.

Baca Juga: 3 Hukum Bersedekah saat Masih Punya Hutang, Begini Penjelasan Lengkap Buya Yahya

Dilansir PortalMagetan.com dari Portal Jember bagian dari Pikiran Rakyat Media Network (PRMN) pada artikel berjudul ‘Apakah Istri Wajib Tahu Nafkah Suami itu Halal atau Haram?Ini Jawaban Tegas Buya Yahya’

Buya Yahya memberi penjelasan  tentang kewajiban istri untuk tahu nafkah suami halal atau haram, tanpa memicu kesalahpahaman di dalam rumah tangga.

Apakah istri wajib tahu nafkah suamu itu halal atau  haram? Sebelum menjawabnya buya yahya mengingatkan efek buruk dari harta haram.

"Jangan berikan nafkah kepada anak istrimu dengan yang haram, karena haram akan merusak istrimu, merusak anak-anakmu," tegas Buya Yahya.

Baca Juga: Selain Wortel, Ini 5 Makanan yang Mampu Meningkatkan Kesehatan Mata, Begini Penjelasan Ahli

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x