Musim Hujan Telah Tiba, 5 Tips Agar Tetap Sehat dan Terhindar dari Beragam Penyakit

- 7 Januari 2024, 12:15 WIB
Ilustrasi sehat. Berikut tips sehat dan bugar di musim penghujan
Ilustrasi sehat. Berikut tips sehat dan bugar di musim penghujan /Pexels/Jill Wellington/

Pada musim hujan menjaga diri Anda tetap kering dan bersih merupakan hal yang penting. Karena hal itu mencegah Anda dari penyakit seperti pilek, batuk, demam, atau flu.

 

Namun, jika Anda terlanjur kebasahan akibat kehujanan saat bepergian, disarankan agar Anda segera mandi sesudahnya, kondisi itu akan mengatur suhu tubuh Anda.

 

 

5. Cuci Tangan Teratur

Mencuci tangan secara teratur akan mencegah masuknya ke dalam tubuh. Mencuci tangan secara teratur adalah langkah pertama untuk mencegah penyakit. Bakteri yang paling sering timbul dan ditularkan mlealui air yaitu diare.***

 

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x