LAN Aceh Besar Buka Lowongan Kerja Non PNS, Terdapat Puluhan Posisi, Cek Syarat dan Cara Daftarnya

9 Desember 2021, 20:47 WIB
LAN Aceh Besar Buka Lowongan Non PNS, ada Puluhan Job tersedia dalam 5 Formasi, cek syarat dan cara daftarnya /Puslatbang LAN RI

PortalMagetan.com-Info lowongan kerja terbaru di Desember 2021 datang dari LAN (Lembaga Administrasi Negara).

LAN (Lembaga Administrasi Negara) membuka lowongan kerja Non PNS besar-besar. terdapat 5 formasi dengan puluhan posisi

LAN (Lembaga Administrasi Negara) dalam membuka lowongan kerja Non PNS menysratkan pengalaman kerjami nimal 2 tahun.

LAN (Lembaga Administrasi Negara) dalam penerimaan pegawai Non PNS mewajibkan memiliki sertifikat khususnya satpam dan SIM A bagi formasi Sopir.

 Baca Juga: Satpol PP Pemkab Sidoarjo Buka Lowongan Kerja untuk SMA, SMK Sederajat, Cek Syarat dan Link Daftarnya

Lembaga Administrasi Negara disingkat LAN adalah Lembaga Pemerintah Non Kementerian (LPNK) yang didirikan dengan Peraturan Pemerintah No. 30 Tahun 1957 tanggal 6 Agustus 1957.

Pendirian LAN didasarkan pada rancangan yang dibuat oleh Panitia Perencanaan Pembentukan Lembaga Pendidikan Tenaga Administrasi Pemerintah yang dibentuk oleh Menteri Pendidikan, Pengajaran dan Kebudayaan dengan tugas untuk membuat rencana lengkap dan konkret tentang pembentukan suatu institut bagi pendidikan tenaga administrasi pemerintahan demi hadirnya aparatur pemerintah yang cakap dan terampil dalam sistem administrasi negara yang sesuai dengan bentuk negara merdeka.


Baca Juga: Telaga Sarangan Sisi Selatan Bakal Dikembangkan, Pemkab Gandeng Investor-Perhutani, Begini Konsepnya 

 

 

Berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 79 Tahun 2018 Tentang Lembaga Administrasi Negara, tugas dari LAN adalah Meneliti, mengkaji dan melakukan inovasi manajemen ASN sesuai dengan kebutuhan kebijakan.

 Visi Lembaga Administrasi Negara adalah Sebagai Institusi Pembelajar Berkelas Dunia yang Mampu menjadi Penggerak Utama dalam mewujudkan World Class Government Untuk Mendukung Visi Indonesia Maju yang berdaulat, Mandiri, dan berkepribadian berlandaskan gotong royong.

Saat ini LAN RI sedang membuka lowongan kerja terbaru dalam rangka mencari calon pegawai yang siap untuk bergabung sebagai pegawai lembaga pemerintah. 

 

 Baca Juga: Terkait Guru Perkosa 12 Santriwati, Kemen PPA Sebut Tak Cukup Hukuman Kebiri, Nahar: Bisa Kena Ekspoitasi Anak

 

Seleksi Penerimaan Pegawai Pemerintah Non Pegawai Negeri (PPNPN) Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia Tahun 2021

 

 

Formasi Jabatan:

 

Jasa Keamanan, sebanyak 15 orang

Pengemudi, sebanyak 3 orang

Petugas Kebersihan, sebanyak 19 orang

Pramubakti, sebanyak 5 orang

Pramusaji, sebanyak 1 orang

 


 Baca Juga: Raisa Adriana Bikin Pengakuan Mengejutkan Hingga Armand Maulana Kaget, Ternyata karena Hal Ini

Persyaratan:

 

Warga Negara Indonesia

Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa

Memiliki Integritas yang tinggi

Setia dan taat kepada Pancasila, UUD 1945 dan Negara Kesatuan Republik Indonesia

Berkelakuan Baik, Disiplin, Jujur, Rajin dan Bertangungjawab serta Tidak Pernah Dihukum penjara atau kurungan berdasarkan putusan pengadilan yang sudah mempunyai kekuatan hukum yang tetap, karena melakukan suatu tindak pidana kejahatan;

Berpenampilan rapi, tidak berambut panjang, tidak bertato dan bertindik

 Baca Juga: Resep Membuat Croffle, Mudah dan Disukai Milenial, Yuk Coba Bikin Kue Lezat Ini

 

Persyaratan Lamar:

 

Curriculum vitae

Fotocopy KTP sebanyak 1 lembar

Surat keterangan berbadan sehat dari instansi Kesehatan Pemerintah masing-masing 1 lembar

Fotocopy Sertifikat Kompetensi (khusus calon pelamar Satpam)

Fotocopy SIM A (khusus calon pelamar Pengemudi)

Mempunyai pengalaman kerja yang sesuai untuk jenis pekerjaan yang dilamar minimal 2 tahun yang dibuktikan dengan sertifikat/Surat Keterangan Bekerja


Melampirkan Surat Berkinerja Baik dari intansiftempat bekerja sebelumnya

Baca Juga: Fakta Baru, Jeff Smith Gunakan Narkoba LSD 4 Lembar Perhari, Kombes Zulpan: Sementara Seperti Itu

Fotocopy Surat Keterangan Catatan Kepolisian yang masih berlaku masing­masing 1 (satu) Lembar dilegalisir

Surat Keterangan Bebas Narkoba dari Kantor Badan Narkotika Nasional/dan atau Rumah Sakit Pemerintah (Bagi pelamar yang dinyatakan lulus seleksi wawancara)

 

Jika anda tertarik dan memenuhi kualifikasi, segera daftarkan diri melalui "Alamat" dibawah ini.

 

Lembaga Administrasi Negara (LAN)

Alamat

Pusat Pelatihan dan Pengembangan

Dan Kajian Hukum Administrasi Negara

Jln Dr. Mr. T. Muhammad Hasan, Kee. Darul lmarah, Aceh Besar

Telp (0651) 8010900-901-902-903

Fax (0651) 7552568

Baca Juga: Jeff Smith Ditangkap karena Gunakan LSD, Narkoba Jenis Baru, Seperti Apa Bentuknya? Simak Penjelasannya 

Lain-lain:

 

Pendaftaran paling lambat tanggal 13 Desember 2021

Sumber informasi instagram @puslatbang_khan

Berkas Lamaran yang telah masuk menjadi milik Panitia Penerimaan Tenaga Kerja Perseorangan Kantor Puslatbang KHAN

Proses Pemeriksaan dan hasil kelulusan oleh Panitia Penerimaan bersifat mutlak dan tidak dapat diganggu gugat

Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi

Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: Lowonganterpadu.com

Tags

Terkini

Terpopuler