5 Manfaat Ikan Salmon Bagi Kesehatan Anak, Diantaranya Dukung Perkembangan dan Pertumbuhan Balita

- 28 Juni 2024, 14:15 WIB
Ikan salmon merupakan salah satu sumber protein berkualitas tinggi yang kaya akan nutrisi penting bagi kesehatan. Berikut adalah beberapa kandungan gizi yang luar biasa yang terdapat dalam ikan salmon
Ikan salmon merupakan salah satu sumber protein berkualitas tinggi yang kaya akan nutrisi penting bagi kesehatan. Berikut adalah beberapa kandungan gizi yang luar biasa yang terdapat dalam ikan salmon /Pixabay/

3.Mengurangi Asma

Asma adalah kondisi kronis yang menyerang anak-anak dan orang dewasa. Gejala berupa nyeri dada, kesulitan bernapas, batuk, dan mengi. Beberapa penelitian menemukan bahwa asam lemak omega-3 dari minyak ikan dapat membantu meringankan gejala ini.

Baca Juga: 6 Cara Mudah Mengobati Luka Cepat Kering dengan Bahan Alami, Diantaranya Lidah Buaya, Begini Cara Pemakaiannya

4.Bagus Untuk Kesehatan Tulang

Salmon memiliki protein yang sangat tinggi. Hal ini dapat membantu pertumbuhan tulang pada anak tetap optimal.

5.Mendukung Pertumbuhan Dan Perkembangan Balita

Salmon mengandung banyak nutrisi seperti protein tanpa lemak berkualitas tinggi, vitamin D, dan kalsium yang dapat berfungsi untuk perkembangan tulang rawan dan kulit, perbaikan jaringan, serta pertumbuhan tulang dan otot. ***

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: UMSU


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah