10 Obat Alami yang dapat Mengatasi Gangguan Asam Lambung, Ada Kencur, Kunyit hingga Ketela Pohon

- 1 Juli 2024, 11:35 WIB
Manfaat kencur bagi kesehatan salah satunya mengatasi asam lambung
Manfaat kencur bagi kesehatan salah satunya mengatasi asam lambung /freepak@freepik /

PortalMagetan.com – Asam lambung terkadang membuat tak nyaman. Namun jangan khawatir ada sejumlah obat alami yang bisa mengatasi asam lambung.

Lambung merupakan organ penting dalam sistem pencernaan manusia, karena memiliki peran krusial dalam mencerna makanan dan menyerap nutrisi. Sebab di dalam lambung, terdapat enzim-renin, pepsin, dan asam klorida yang bekerja sama untuk mereduksi makanan menjadi bubur yang mudah diserap oleh tubuh.

Tapi ketidakseimbangan dalam produksi asam lambung dapat menyebabkan masalah kesehatan, khususnya dalam bentuk penyakit asam lambung. Penyakit asam lambung adalah kondisi yang terjadi akibat peningkatan produksi asam lambung yang berlebihan.

Baca Juga: Luar Biasa, 15 Manfaat Pisang Bagi Kesehatan, Bantu Turunkan Berat Badan hingga Merawat Kulit

Ketidakseimbangan ini dapat disebabkan oleh berbagai faktor, termasuk gangguan fungsional akibat kerja lambung yang tidak optimal. Permasalahan ini seringkali terkait dengan gangguan gerakan lambung yang dapat disebabkan oleh faktor saraf atau psikologis.

Selain itu, gangguan struktur anatomi, seperti luka, juga dapat menjadi pemicu penyakit asam lambung. Bahkan, stres memiliki peran signifikan sebagai pemicu psikologis yang dapat mengubah sistem saraf pusat otak, memicu perubahan hormon, dan memacu produksi asam lambung yang berlebihan.


Berikut obat alami yang dapat mengatasi asam lambung

1.Lidah Buaya

Gel lidah buaya dikenal sebagai agen penyembuhan alami untuk luka lambung dan mengurangi peradangan. Konsumsi lidah buaya secara teratur dapat membantu meredakan gejala asam lambung.

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: UMSU


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah