Doa Terhindar dari Maksiat dan Penghalang Dosa, Gus Baha: Perjanjian dengan Allah, akan Diampuni

- 22 Januari 2022, 08:53 WIB
Gus Baha bagikan Doa Penangkal Maksiat dan Penghalang Dosa
Gus Baha bagikan Doa Penangkal Maksiat dan Penghalang Dosa /Instagram.com / @ngajionline_gusbaha.

 

Menurut Gus Baha, karena amalan doa ini, umat Rasulullah acap kali tetap selamat ketika mereka berbuat salah.

 Baca Juga: Sopir Truk Tronton Maut, Muhammad Ali Ditetapkan Tersangka-Ditahan Polda Kaltim,Polisi:Ancaman Hukuman 6 Tahun

Gus Baha menganalogikannya dengan orang yang berkata pada temannya, "Setiap saya salah, maklumilah." Lalu, sang teman pun menyetujuinya.

 

Hebatnya lagi, tutur Gus Baha, Rasulullah bersabda bahwa Allah mengiyakan perjanjian tersebut.

 

"Ini bisa kalian lihat di sahih Muslim. Ketika Nabi dan umatnya berdoa 'Rabbanaa laa tu`aakhidznaa in nasiinaa au akhtha`naa', Allah menjawab 'Iya, Aku turuti,'" ujar Gus Baha.


Jadi, kata Gus Baha, meski seseorang belum sempat berbuat kesalahan dan kelalaian, dia telah memiliki perjanjian dengan Allah akan diampuni.

Baca Juga: RANS Entertainment Buka Lowongan Kerja untuk S1, Ada 5 Posisi, Cek Syarat, Posisi dan Link Daftarnya 

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x