Cara Mudah Mengetahui Kadar Kolesterol Tinggi, Dr Joseph Ambani: Sering Lupa, Berikut Penjelasan Lengkapnya

- 6 Februari 2023, 08:15 WIB
Ilustrasi Kolesterol: Berikut Cara Mudah Mengetahui Kolesterol Tinggi/Antara.
Ilustrasi Kolesterol: Berikut Cara Mudah Mengetahui Kolesterol Tinggi/Antara. /

PortalMagetan.com - Kolestrol  tinggi terkadang telat diketahui hingga menyebabkan permasalahan yang lebih serius. 

Kolesterol tinggi telat diketahui karena gejalanya terkadang hampir sama dengan gejala penyakit lainnya.

Kolesterol tinggi dapat diketahui dengan mudah, bahkan kita jarang menyadarinya. Hal ini selaras dengan hasil penelitian di tahun 2008.

Dr Joseph Ambani dari GlowBar seorang ahli kesehatan mengatakan ada beberapa tanda yang menandakan kolesterol tinggi. Salah satunya kehilangan ingatan atau sering lupa.

Baca Juga: 5 Cara Mudah Hindari Sakit Punggung Setelah Bangun Tidur, dr Peter Lucchio: Jangan Makan Besar

"Kolesterol tinggi merupakan kondisi umum yang bisa memiliki berbagai gejala," ujar Dr Joseph Ambani seperti dikutip dari laman Mirror.

Gejala kolesterol dapat diketahui setelah penelitian pada 2008 mengidentifikasi bahwa orang dengan tingkat lipoprotein densitas tinggi (kolesterol baik) yang rendah lebih cenderung memiliki daya ingat yang buruk.


Dari uji coba terhadap 3.673 peserta, para peneliti menemukan bahwa pada usia 60 tahun, pria dan wanita ini 53 persen lebih mungkin mengalami kehilangan ingatan dibandingkan mereka yang tingkatnya lebih tinggi.

Penulis utama studi tersebut, yang diterbitkan dalam Arteriosclerosis, Thrombosis and Vascular Biology: Journal of American Heart Association, Archana Singh-Manoux, mengatakan masalah ingatan adalah kunci dalam diagnosis demensia.

Baca Juga: LIVE SCORE dan Prediksi Marseille vs Nice di Ligue 1 Prancis: Berikut H2H, Susunan Pemain, Jadwal Kick Off

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x