Arti Persahabatan Menurut KH Mahsun Muhammad, Diantaranya Orang yang Masuk Kehatimu Ketika Seisi Dunia Keluar

- 23 Januari 2022, 17:42 WIB
Ilustrasi sahabat terbaik. 10 Arti Sahabat yang Menyentuh Nurani dari KH. Mahsun Muhammad, Yakin 'Bestie' Udah Membuatmu Lebih Baik?
Ilustrasi sahabat terbaik. 10 Arti Sahabat yang Menyentuh Nurani dari KH. Mahsun Muhammad, Yakin 'Bestie' Udah Membuatmu Lebih Baik? /Pixabay/CaiHuuThanh.

PortalMagetan.com- Persahabatan merupakan suatu bentuk hubungan dekat yang akan melibatkan suatu kesenangan, percaya, penerimaan, respek, dan saling membantu.

Persabahatan populer dengan sebutan bestie atau best friend di kalangan milenial masa kini.

Persahabatan sejati merupakan teman yang selalu ada disaat suka maupun duka. Dapat mendengar saat mencurahkan isi hati dan memberi solusi atas permasalahan yang terjadi.

Persahabatan memiliki arti yang luas,  sebagaimana disampaikan KH Mahsun Muhammad atau lebih akrab disapa Abi Mahsun.

Baca Juga: Tahun Baru Imlek 2022, Deretan Kue yang Dipercaya Membawa Keberuntungan, Salah Satunya Kue Bulan

Dilansir PortalMagetan.com dari  Utara Times pada artikel berjudul ‘’ 10 Arti Sahabat yang Menyentuh Sanubari dari KH. Mahsun Muhammad, Yakin 'Bestie' Udah Membuatmu Lebih Baik?,’’ simak ulasan lengkapnya.

 

KH Mahsun Muhammad atau lebih akrab disapa Abi Mahsun mendefinisikan arti sahabat secara filosofis dan tentu dengan sudut pandang yang lain, sehingga istilah seperti bestie tersebut menjadi semakin menarik dan bermakna.


 

Pertama, Sahabat adalah diri kita yang kedua.

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: utara times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x