Menko Mahfud MD Ungkap 3 Cabang Radikalisme yang Jadi Dasar Terorisme, Minta Masyarakat Waspada, Apa Saja?

- 21 Agustus 2022, 21:43 WIB
Menko Polhukam Mahfud MD
Menko Polhukam Mahfud MD /Instagram Mahfud MD

Baca Juga: KPK Bongkar Tarif Jual Beli Kursi Mahasiswa Baru di Unila, Karomani Diduga Terima Lebih dari Rp 4,4 M

"Kemudian yang menyantuni para korban juga sekaligus melakukan pemulihan bersama BNPT adalah LPSK," jelasnya.

Mahfud juga menegaskan kembali komitmen pemerintah terhadap terorisme yang beranggapan bahwa terorisme merupakan musuh semua manusia dan tidak memiliki agama.

"Kalau kita melakukan langkah-langkah tegas terhadap gerakan terorisme, maka itu adalah untuk melindungi harkat kemanusiaan, melindungi nyawa manusia yang merupakan hak yang paling dasar," tukasnya. ***

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah