CKB Logistics Buka Lowongan Kerja Invoicing Document Center untuk S1, Cek Syarat-Cara Daftarnya

- 7 Maret 2023, 14:33 WIB
Ilustrasi lowongan kerja di CKB Logistics
Ilustrasi lowongan kerja di CKB Logistics /Unsplash/Ümit Yıldırım/

PortalMagetan.com-Info lowongan kerja terbaru dari CKB Logistics pada bulan Maret 2023.

 

CKB Logistics membuka lowongan kerja menetapkan kualifikasi pendidikan minimal Lulusan S1, dengan jurusan sesuai job yang tersedia.

 

CKB Logistics dalam membuka lowongan kerja menyampaikan terbuka untuk fresh graduate maupun dengan pengalaman kerja.

 

CKB Logistics menyatakan kandidat yang lolos bakal ditempatkan di seluruh wilayah operasional CKB Logistics.

 Baca Juga: Malam Ini Seluruh Doa Dikabulkan Allah SWT, Berikut Keistimewaan Nisfu Syaban dan Amalan yang Dapat Dilakukan                                    

CKB Logistics beroperasi bersamaan dengan munculnya perdagangan bebas di Indonesia. Sebagai negara yang kaya akan sumber daya alam, tetapi masih kekurangan teknologi dan akses yang memadai untuk mengolahnya.

Pada 9 Mei 1997, PT Cipta Krida Bahari (CKB Logistics Group) didirikan sebagai badan usaha penyedia jasa pengiriman barang PT ABM Investama Tbk., untuk memudahkan pelaku usaha di Indonesia mengantarkan barang dan jasa mereka ke tempat yang dibutuhkan.

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: Disnakerja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x