Berita Ngawi Terbaru: Catat Lokasi Penukaran Uang Baru di Bank Indonesia di Wilayah Ngawi, Ayo Buruan Daftar

- 27 Maret 2023, 13:35 WIB
Ilustrasi - Bank Indonesia Besok Selasa, 28 Maret 2023 ke Ngawi Catat dan Simak Jadwal Penukaran Uangnya ANTARA FOTO/Prasetia Fauzani/rwa.
Ilustrasi - Bank Indonesia Besok Selasa, 28 Maret 2023 ke Ngawi Catat dan Simak Jadwal Penukaran Uangnya ANTARA FOTO/Prasetia Fauzani/rwa. /

PortalMagetan.com – Bank Indonesia Kediri  akhirnya roadshow ke wilayah kerjanya untuk memberikan layanan penukaran uang baru.

Bank Indonesia Kediri menyiapkan kemudahan bagi masyarakat yang menginginkan penukaran uang emisi baru tahun 2022.

Bank Indonesia Kediri menyiapkan link khusus untuk mendaftar dan diambil esok harinya saat Bank Indonesia berkunjung ke daerah.

Roadshow Bank Indonesia Kediri dengan membuka layanan penukaran uang baru ini merupakan jawaban atas besarnya animo masyarakat memiliki uang baru untuk kebutuhan angpau lebaran 2023.

Baca Juga: Jadwal dan Syarat Penukaran Uang Baru di Bank Indonesia untuk Wilayah Magetan, Madiun, Ngawi dan Nganjuk

Lalu Bagaimana cara Mendapatkannya? Dilansir PortalMagetan.com dari Bank Indonesia Kediri berikut jadwal, lokasi dan syaratnya penukaran uang baru:

 

Jadwal Penukaran Uang Rupiah Baru Tahun Emisi 2022 Sebagai Berikut:


1 .Alun-alun Nganjuk

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: Instagram Bank Indonesia Kediri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x