Dahsyat, 10 Manfaat Bunga Rosella Bagi Kesehatan, Bantu Turunkan Berat Badan hingga Tingkatkan Kualitas Tidur

- 21 Juni 2024, 13:15 WIB
 Berikut 8 Manfaat Bunga Rosella untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Menurunkan Tekanan Darah
Berikut 8 Manfaat Bunga Rosella untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Menurunkan Tekanan Darah /Bibit Bunga

PortalMagetan.com - Bunga rosella tak hanya cantik, namun memiliki manfaat yang begitu luar biasa. Selain memiliki kelopak berwarna merah cerah dengan bagian tengah berwarna kuning hingga tak heran jika bunga ini selalu jadi hiasan dalam minuman maupun makanan.

Lalu apa saja manfaat Bunga rosella bagi kesehatan? Berikut ulasannya:

1.Mencegah Kanker

Manfaat bunga rosella mencakup perlindungan potensial terhadap risiko kanker. Senyawa antioksidan dan anti-inflamasi yang dimilikinya dapat membantu melawan pertumbuhan sel-sel kanker dan meminimalkan risiko terjadinya kanker.

Baca Juga: Segera Daftar, Kedutaan Besar Swiss di Indonesia Buka Lowongan Kerja Terbaru, Cek Syarat dan Link Daftarnya

2.Menurunkan Tekanan Darah

Dalam dunia yang penuh tekanan, manfaat bunga rosella sebagai penurun tekanan darah menjadi sangat berharga. Kandungan senyawa aktif dalam bunga ini dapat membantu merilekskan pembuluh darah, menurunkan tekanan darah, dan mendukung kesehatan jantung.


3.Meningkatkan Kualitas Tidur

Manfaat tidur yang berkualitas bagi kesehatan tidak dapat dianggap enteng. Bunga rosella, dengan sifat relaksan dan efek penenang, dapat membantu menciptakan suasana tenang dan mempromosikan tidur yang nyenyak.

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: UMSU


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah