Luar Biasa, 5 Manfaat Buah Nona Bagi Kesehatan Kulit, Berjuluk Skincare Alami karena Mampu Optimalkan Kolagen

- 16 Juni 2024, 12:25 WIB
manfaat buah Nona
manfaat buah Nona /ist/

PortalMagetan.com – Buah nona atau srikaya merah menyimpan segudang manfaat yang luar biasa bagi kesehatan kulit. Bahkan buah ini disebut-sebut menyimpan segudang skincare alami karena kandungannya yang spektakuler.

Meski tidak sepopuler buah lainnya, Buah Nona kaya akan antioksidan, vitamin C, dan vitamin E, yang memiliki manfaat luar biasa untuk kulit agar sehat dan bercahaya.

Lalu apa saja manfaat kecantikan yang tersembunyi di balik buah nona, simak ulasannya:

 Baca Juga: Dua Sapi Peternak Ponorogo Dibeli SBY untuk Kurban, Punya Bobot Ditas 1 Ton, Dibeli dengan Harga Fantastis

1.Merawat Kulit dari Dalam

Manfaat buah nona tidak hanya terbatas pada perawatan kulit dari luar, tetapi juga dari dalam. Dengan mengonsumsi buah nona, Anda memberikan nutrisi penting kepada kulit Anda dari dalam, membantu menjaga kelembapan, elastisitas, dan kekuatan kulit Anda. Kombinasi perawatan dari dalam dan luar akan memberikan hasil yang optimal bagi kesehatan kulit Anda.


 

2.Mengoptimalkan Produksi Kolagen

Buah nona mengandung vitamin C dan E yang tinggi, yang membantu meningkatkan produksi kolagen dalam kulit. Kolagen adalah protein yang memberikan kekuatan dan elastisitas pada kulit, membuatnya tampak lebih kencang dan bercahaya. Dengan mengonsumsi buah nona secara teratur, Anda dapat membantu kulit Anda mempertahankan kelembapan alami dan kekuatannya.

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: UMSU


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah