Penyakit Kronis Auto Menjauh, Syaratnya Jalan Kaki 8.200 Langkah Setiap Hari, Simak Penjelasan Peneliti

- 21 Desember 2023, 06:15 WIB
Ilustrasi manfaat jalan kaki bagi kesehatan, diantaranya bisa cegah penyakit kronis
Ilustrasi manfaat jalan kaki bagi kesehatan, diantaranya bisa cegah penyakit kronis /Freepik/

Sesuai penelitian terbaru dalam British Journal of Sports Medicine, jalan kaki setidaknya 4,5 km per jam dapat secara efektif membantu mengurangi risiko penyakit kronis seperti diabetes. 2,5 mph setara dengan 87 langkah per menit untuk pria dan 100 langkah untuk wanita.

Manfaat jalan kaki akan maksimal jika dilakukan secara konsisten. Hindari rutinitas sporadis dan upayakan aktivitas fisik yang teratur dan berkelanjutan. Rasa sakit yang terus-menerus selama atau setelah berjalan tidak boleh diabaikan.***

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah