10 Mitos yang Dipercaya di Rusia, Kamu Wajib Tahu! Nomor 9 Wajib Waspada, Jangan Sampai Salah Jawab, Kok Bisa?

- 28 Februari 2022, 09:45 WIB
10 Mitos dan Takhayulyang dipercaya di Rusia
10 Mitos dan Takhayulyang dipercaya di Rusia // tangkapan layar IG @travel_made_easyuk

 

PortalMagetan.com - Tak hanya orang Indonesia saja yang masih percaya takhayul. Nyatanya, orang Rusia juga mempercayai takhayul.

Dilansir dari laman Russia Beyond, Rusia adalah orang yang sangat percaya takhayul. Menurut survei Pusat Penelitian Opini Publik Rusia -Russian Public Opinion Research Center’s- y (VTsIOM), 50 persen orang Rusia menyesuaikan perilaku mereka dengan kepercayaan mereka pada mitos dan takhayul.

Nah, apa saja takhayul yang dipercaya itu, Berikut adalah 10 yang paling populer mitos yang masih dipercaya di Rusia:


1. Berikan bunga hanya dalam jumlah ganjil.

Baca Juga: Sinema Ajari Aku Islam Roger-Cut Meyriska, Gopi Tayang 4 Jam: Ini Jadwal Acara ANTV 28 Februari 2022
Jika kamu mengunjungi seseorang atau berkencan, pastikan buket bunga memiliki jumlah yang ganjil. Jika tidak, teman yang kamu beri buket bunga justru akan mengira kamu mendoakan hal buruk.

Karena orang Rusia akan membawa bunga dalam jumlah genap hanya untuk ke pemakaman.


2. Jangan memakai pakaian terbalik


Menurut takhayul, jika kamu mengenakan pakaian luar, kemungkinan besar kamu akan dipukuli. Jika kamu sudah terlanjur memakai lakaian terbali, maka harus segera berpakaian dengan cara yang benar. 

Halaman:

Editor: Dyah Mellyda Permatasari

Sumber: Russia Beyond


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x