Manfaat Daun Kemangi Bagi Kesehatan, Mampu Menjaga Kesehatan Gigi, Gusi hingga Tulang, Berikut Penjelasannya

1 Maret 2023, 12:15 WIB
Daun Kemangi yang memilik banyak manfaat untuk kesehatan, Apa Saja @dokterherbal.resepzaidulakbar /

PortalMagetan.com - Daun Kemangi tak hanya digunakan untuk penyedap masakan, lalapan dan sambal yang khas. 

Daun Kemangi juga menyimpan manfaat yang luar biasa bagi kesehatan tubuh manusia.

Tak heran jika Daun Kemangi banyak digunakan sebagai obat tradisional karena kaya akan zat yang baik untuk tubuh. 

Setidaknya Daun Kemangi memiliki sifat antioksidan, anti-inflamasi, antimikroba, vitamin C, vitamin A, kalsium, dan magnesium.

Baca Juga: Sinopsis Rindu Bukan Rindu, Senin 27 Februari 2023: Erel Marah, Suci KW Ada Rasa ke Devan

Berikut ini manfaat Daun Kemangi yang dipercaya dapat mengatasi bermacam masalah kesehatan.

 

1. Menjaga Kesehatan Gigi dan Gusi


Daun kemangi mengandung asam aspartat, yang dapat membantu menjaga kesehatan gigi dan gusi.


Asam aspartat akan membunuh bakteri, dan memperlambat proses pembentukan plak gigi.

2. Mencegah Anemia


Manfaat daun kemangi untuk kesehatan yang mengandung zat besi, dapat membantu mencegah anemia.

Zat besi sangat penting bagi produksi sel darah merah, dan memastikan bahwa semua organ dapat bekerja dengan baik.

3. Meningkatkan Kesehatan Tulang


Daun kemangi mengandung kalsium yang dapat membantu meningkatkan kesehatan tulang, dan memperlambat proses penuaan.

Kalsium juga sangat penting bagi pertumbuhan dan pemeliharaan tulang.

Baca Juga: Prediksi Skor Sporting Libon vs Estoril Praia di Liga Portugal: Berikut Susunan Pemain dan Head to Head

4. Mencegah Diabetes


Manfaat daun kemangi untuk kesehatan, dapat membantu mencegah diabetes.

Senyawa yanga terkandung, bisa membantu mengurangi kadar gula darah, dan memperbaiki fungsi pankreas.

Secara keseluruhan, daun kemangi memiliki banyak manfaat bagi kesehatan dan dapat membantu menjaga kesehatan secara keseluruhan.


5. Mencegah Depresi dan Stres


Manfaat daun kemangi untuk kesehatan, dapat membantu mengurangi depresi dan stres.

Senyawa yang terkandung, akan membantu menenangkan sistem saraf dan meningkatkan kualitas tidur. ***

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: PMJ News

Tags

Terkini

Terpopuler