Lowongan Kerja di Jakarta dari Kemenko Perekonomian untuk Lulusan S1, Cek Syarat-Cara Daftarnya

- 20 Mei 2023, 16:15 WIB
KEMENKO Perekonomian RI Membuka Lowongan Kerja Baru
KEMENKO Perekonomian RI Membuka Lowongan Kerja Baru /F KEMENKO PEREKONOMIAN/

Jasa Lainnya Koordinator Lapangan pada Proyek Global Environment Facility Food Systems, Land Use and Restoration (GEF FOLUR) pada Asisten  Deputi Pengembangan Agribisnis Hortikultura, Deputi Bidang Koordinasi Pangan Dan Agribisnis Kemenko Bidang Perekonomian TA 2023.

 

Kualifikasi :

 

Pria/Wanita, usia maksimal 40 tahun;

Memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP) sesuai dengan kabupaten yang akan dilamar atau dibuktikan dengan Surat Keterangan Domisili diketahui oleh Camat setempat :


  1. G6-FOL-KL.01 : Kabupaten Aceh Tengah, Provinsi Aceh
  2. G6-FOL-KL.02 : Kabupaten Mandailing Natal, Provinsi Sumatera Utara
  3. G6-FOL-KL.03 : Kabupaten Sanggau, Provinsi Kalimantan Barat
  4. G6-FOL-KL.04 : Kabupaten Luwu, Provinsi Sulawesi Selatan
  5. G6-FOL-KL.05 : Kabupaten Sorong, Provinsi Papua Barat Daya

Pendidikan minimal SMK/SMA sederajat atau D3/S1 untuk jurusan Pertanian, Kehutanan, Teknik Lingkungan atau jurusan yang relevan dari Perguruan Tinggi Negeri atau Perguruan Tinggi Swasta terakreditasi A;

Memiliki NPWP dan asuransi kesehatan (BPJS/ Kartu Indonesia Sehat) yang masih aktif.

Menguasai Bahasa Inggris (lisan dan tulisan)

Memiliki pengalaman kerja minimal 5 (lima) tahun dan diutamakan yang pernah bekerja sebagai Koordinator/Penyuluh Lapangan (Pertanian/ Kehutanan);

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: lokernas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah