PT Agrina Sawit Perdana Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1-D4, D3, Ada 5 Formasi, Cek Syarat-Cara Daftarnya

- 21 Agustus 2022, 17:15 WIB
Ilustrasi lowongan kerja di PT Agrina Sawit Perdana
Ilustrasi lowongan kerja di PT Agrina Sawit Perdana /Antara/Fikri Yusuf/

PortalMagetan.com - Info lowongan kerja terbaru dari PT Agrina Sawit Perdana di Agustus 2022.

PT Agrina Sawit Perdana buka lowongan kerja menyampaikan kualifikasi pendidikan minimal lulusan S1-D4, D3 dengan jurusan sesuai job yang tersedia.

PT Agrina Sawit Perdana dalam membuka lowongan kerja menyampaikan syarat terbuka untuk pengalaman maupun fresh graduate.

PT Agrina Sawit Perdana menyampaikan kandidat yang lolos ditempatkan di seluruh wilayah operasional PT Agrina Sawit Perdana.

Baca Juga: Pasien Cacar Monyet Pertama di Indonesia Asal DKI Jakarta, Kemenkes Sebut Punya Riwayat Perjalanan Luar Negeri 

PT Agrina Sawit Perdana didirikan pada tanggal 27 November 1999 dan bergerak di bidang perkebunan kelapa sawit di Kabupaten Sanggau, Propinsi Kalimantan Barat.

Penanaman kelapa sawit pertama kali dilakukan pada tahun 2000 seluas 270 ha.


Perseroan terus mengembangkan areal perkebunannya dan pada tahun 2017, Perseroan mengoperasikan Pabrik Kelapa Sawit (PKS) dengan kapasitas olah 60 ton per jam untuk mengolah Tandan Buah Segar (TBS) menjadi Minyak Mentah Sawit (CPO) dan Inti Sawit (PK).

Pada bulan Desember 2019, Pemegang Saham menyetujui perubahan status Perseroan menjadi perusahaan terbuka dan melakukan penawaran perdana saham kepada publik.

Baca Juga: Pasien Cacar Monyet Pertama di Indonesia Asal DKI Jakarta, Kemenkes Sebut Punya Riwayat Perjalanan Luar Negeri 

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: Disnakerja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x