FHCI BUMN Buka Program Magang Mahasiswa Bersertifikat Batch 1 2022, Cek Syarat dan Linknya Berikut Ini

- 18 Januari 2022, 22:36 WIB
FHCI BUMN Buka Program Magang Mahasiswa Bersertifikat Batch 1 2022,
FHCI BUMN Buka Program Magang Mahasiswa Bersertifikat Batch 1 2022, /FHCI BUMN

Persyaratan Umum:

  1. Mahasiswa D2/D3/D4/S1/S2,
  2. Laki-laki/Perempuan,
  3. IPK Minimal 2.75,
  4. Sehat Jasmani dan Rohani,
  5. Tidak Menuntut untuk menjadi Pegawai Tetap (Non Pre-Recruitment),
  6. Bersedia Melaksanakan Kegiatan Magang di Perusahaan selama minimal 6 bulan.

 

Persyaratan Khusus:

  1. Lulus Seleksi dari Perguruan Tinggi,
  2. Disarankan Perguruan Tinggi,
  3. Pakta Integritas (Surat Perjanjian Bersedia Magang Selama 6 Bulan) yang didapatkan melalui

 Baca Juga: Gus Baha Jelaskan Senyum Seperti Ini Bisa Jadi Maksiat, Harus Jelas Halalnya Baru Bernilai Ibadah Sunnah

Perguruan Tinggi,

  1. CV (Curriculum Vitae),
  2. Transkrip Nilai,
  3. SKCK atau Surat Kelakuan Baik yang Dikeluarkan oleh Perguruan Tinggi,
  4. SKTM (Surat Keterangan Tidak Mampu) – optional.

 

Apakah ada ketentuan tingkat semester bagi mahasiswa yang ingin mendaftar?


 

Syarat minimal Semester 7 (S1) dan Semester 5 (D3) Namun tidak menutup kemungkinan bagi mahasiswa Semester 5 (S1) dan 3 (D3) dengan syarat mahasiswa komitmen menjalani 6 bulan magang full time

Baca Juga: Gus Baha Jelaskan Senyum Seperti Ini Bisa Jadi Maksiat, Harus Jelas Halalnya Baru Bernilai Ibadah Sunnah 

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: Disnakerja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah