SEA Games 2021, Vietnam: Jadwal Lengkap Pertandingan Tim Indonesia, Selasa 10 Mei 2022

- 10 Mei 2022, 08:48 WIB
Berikut jadwal lengkap pertandingan Tim Indonesia di SEA Games Vietnam, Selasa 10 Mei 2022.
Berikut jadwal lengkap pertandingan Tim Indonesia di SEA Games Vietnam, Selasa 10 Mei 2022. /Via/Instagram.com/@volleytrails/Dok. SEA Games

Baca Juga: Jadwal SIM Keliling di Gresik, Selasa, 10 Mei 2022, Ada Info Penting Bagi SIM yang Expired saat Libur Lebaran

Laga hidup mati akan dimainkan oleh cabor Sepakbola Tim Indonesia yang akan melawan Timor Leste di partai kedua grup A SEA Games 2021, Vietnam.

Kekalahan 0-3 dari tuan rumah Vietnam menjadikan laga ini adalah laga penentuan untuk membuka peluang lolos ke babak semi final.

Klasmen sementara cabang Sepakbola grup A, Filipina masih memimpin di puncak dengan koleksi empat poin, sama dengan yang didapat Vietnam di posisi kedua hanya berbeda selisih gol,

Timnas Indonesia saat ini masih berada di urutan ke empat dengan satu kekalah dari satu pertandingan dibawah Myanmar dengan koleksi tiga poin, untuk juru kunci dihuni Timor Leste imbas dua kali kekalahan.

Baca Juga: Jelang Kompetisi LIGA 1, Arema FC Latihan Perdana Tanpa Coach Almeida dan 3 Pemain Asing : Ini Kata Sudarmaji

Rencanaya pertandingan kedua Timnas Sepakbola Indonesia melawan Vietnam akan dimulai pukul 19.00 WIB.

Berikut jadwal lengkap pertandingan Tim Indonesia di ajang SEA Games 2021, Vietnam pada, Selasa 10 Mei 2022, seperti dilansir PortalMagetan.com dari akun resmi @timindonesiaofficial:

Pencak Silat
Women's Single
- Puspa Arum Sari (INA VS MAS) 10.00 WIB
Men's
- Asep Yuldan Sani (INA VS SGP) 10.25 WIB
Women's Double
- Riska Hermawan/Ririn Rinasih (INA VS PHI) 10.40 WIB
Men's Double
- Dede Setiadi/Haidir Agung F. (INA VS VIE) 10.50 WIB
Women's Group
- Eny Tri S/Riana Oktavia/Riva H. (INA VS VIE) 11.10 WIB
Men's Group
- Anggi Faisal M./Asep Y.S./Nunu N. (INA VS PHI) 14.55 WIB

Baca Juga: PT Riau Andalan Pulp and Paper Buka Lowongan Kerja ASPIRE untuk S2, Cek Syarat dan Cara Pendaftarannya

Halaman:

Editor: Danang Dwi Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah