Badan Kepegawaian Negara Buka Lowongan Kerja PPPK untuk D3-S1, S2, Ada 286 Formasi, Cek Syarat dan Cara Daftar

- 25 Desember 2022, 20:15 WIB
Penerimaan PPPK di Badan Kepegawaian Negara atau BKN
Penerimaan PPPK di Badan Kepegawaian Negara atau BKN //Badan Kepegawaian Negara

PortalMagetan.com-Info lowongan kerja terbaru dari Badan Kepegawaian Negara di Desember 2022.

 

Badan Kepegawaian Negara buka lowongan kerja menetapkan kualifikasi pendidikan minimal lulusan D3-S1, S2 dengan jurusan sesuai job yang tersedia.

 

Badan Kepegawaian Negara dalam membuka lowongan kerja menyampaikan terbuka untuk fresh graduate maupun dengan pengalaman kerja.

 

Badan Kepegawaian Negara menyatakan kandidat yang lolos bakal ditempatkan di seluruh wilayah Badan Kepegawaian Negara.

 Baca Juga: PT Evans Indonesia Buka Lowongan Kerja MDP Administrasi untuk Lulusan D3, Cek Syarat dan Cara Daftarnya

Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (disingkat PPPK) adalah Warga Negara Indonesia yang memenuhi syarat tertentu, yang diangkat berdasarkan perjanjian kerja untuk jangka waktu tertentu dalam rangka melaksanakan tugas pemerintahan.

 

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: Disnakerja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah