Lion Air Buka Lowongan Pramugari-Pramugara untuk SMA-SMK, Usia Maksimal 35 Tahun, Cek Syarat-Lokasi Interview

- 3 Februari 2022, 23:57 WIB
Lion Air Group buka lowongan kerja untuk pramugari-pramugara lulusan SMA/SMK
Lion Air Group buka lowongan kerja untuk pramugari-pramugara lulusan SMA/SMK /Lion Air

PortalMagetan.com-Info lowongan kerja terbaru dari Lion Air di Februari 2022.

Lion Air buka lowongan kerja pramugari-pramugara dengan kualifikasi pendidikan minimal SMA-SMK dengan jurusan sesuai job yang tersedia.

Lion Air dalam membuka lowongan kerja, menyampaikan syarat usia maksimal 25 tahun untuknon pengalaman dan 35 tahun untuk pengalaman.

Lion Air menyampaikan kandidat yang lolos ditempatkan di seluruh wilayah operasional perusahaan. Langsung interview di dua lokasi.

Baca Juga: PT Shyang Hung Tah Buka Lowongan Management Trainee untuk D3-S1, Penempatan Brebes, Cek Syarat-Cara Daftar 

Lion Air merupakan maskapai penerbangan swasta nasional asal Indonesia yang secara hukum didirikan pada tanggal 15 November 1999 dan mulai beroperasi pertama kali pada tanggal 30 Juni 2000.

Dengan melayani rute penerbangan dari Jakarta menuju Pontianak menggunakan pesawat dengan tipe Boeing 737-200 yang pada saat itu berjumlah 2 unit.


PT Lion Mentari Airlines atau yang biasa dikenal dengan Lion Air merupakan maskapai penerbangan berbiaya rendah (Low Cost Carrier) dengan mengusung slogan “We Make People Fly” yang berpangkalan pusat di Jakarta, Indonesia.

Melalui hal ini Lion Air mencoba mewujudkan dan merubah stigma masyarakat bahwa siapapun bisa terbang bersama Lion Air dengan tetap mengedepankan aspek keselamatan, keamanan, dan kualitas penerbangan.

Sebagai salah satu operator swasta terkemuka di Indonesia, kami selalu mencari orang-orang yang memiliki motivasi tinggi dan berorientasi layanan yang siap untuk menandai pekerjaan kami.

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: Disnakerja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah