5 Manfaat Buah Sirsak yang Luar Biasa, Mampu Mencegah Pertumbuhan Sel Kanker hingga Menghilangkan Stres

- 7 Januari 2022, 19:15 WIB
Ilustrasi. Manfaat Buah sirsak, mampu mencegah pertumbuhan sel kanker
Ilustrasi. Manfaat Buah sirsak, mampu mencegah pertumbuhan sel kanker /Pexels

PortalMagetan.com-Buah sirsak memiliki banyak manfaat bagi kesehatan.

Buah sirsak memiliki nama latin Annona muricata L yang kaya kandungan nutrisi yang cukup lengkap seperti karbohidrat (fruktosa), kalori, protein, lemak, serat, vitamin C, vitamin B1, B2 dan vitamin B6.

Buah sirsak juga mengandung senyawa dan mineral seperti folat, riboflavin, asam pantotenat, niasin, thiamin dan masih banyak lainnya.

Buah sirsak yang memiliki kandungan nutrisi lengkap membuat cocok dikonsumsi secara rutin.

Baca Juga: 4 Minuman yang Berpotensi Rusak Ginjal, Mulai Jus Kemasan hingga Alkohol

Dirangkum PortalMagetan.com dari PMJ News, berikut sejumlah manfaat buah sirsak untuk kesehatan tubuh.

1. Meningkatkan daya tahan tubuh


Kandungan vitamin C dan antioksidan dari buah sirsak berperan sebagai antioksidan yang membantu menangkal radikal bebas di dalam tubuh serta mengurangi risiko untuk terkena penyakit kronis seperti diabetes dan hipertensi.

 


Baca Juga: 5 Jenis Makanan Ini Bisa Memicu Penyakit Ginjal, Penelitian: Kentang Tak Baik Dikonsumsi Pasien Ginjal Kronis

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah