Kementerian PPN-Bappenas Buka Lowongan Kerja untuk S1-S2, Tersedia 2 Formasi, Cek Syarat dan Cara Daftarnya

- 22 Agustus 2022, 19:25 WIB
Rekrutmen pegawai di Kementerian PPN/Bappenas Agustus 2022.
Rekrutmen pegawai di Kementerian PPN/Bappenas Agustus 2022. /Kementerian PPN/Bappenas

PortalMagetan.com - Info lowongan kerja terbaru Kementerian PPN-Bappenas di Agustus 2022.

Kementerian PPN-Bappenas buka lowongan kerja menyampaikan kualifikasi pendidikan minimal lulusan S1-S2 dengan jurusan sesuai job yang tersedia.

Kementerian PPN-Bappenas dalam membuka lowongan kerja menyampaikan syarat  pengalaman kerja antara 2-5 tahun.

Kementerian PPN-Bappenas menyampaikan kandidat yang lolos ditempatkan di seluruh wilayah operasional Surakarta.

Baca Juga: Liga 1: Persebaya vs PSIS, Berikut Prediksi Skor, Head to Head dan Susunan Pemain 

Kementerian PPN/Bappenas adalah kementerian yang mempunyai tugas menyelenggarakan urusan pemerintah di bidang perencanaan pembangunan nasional untuk membantu Presiden dalam menyelenggarakan pemerintahan negara.

Kementerian PPN/Bappenas berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Presiden.


Kementerian PPN/Bappenas pada 12 April 2021 telah genap 74 tahun sebagai Lembaga perencanaan pembangunan nasional yang memiliki berbagai pengalaman dan dedikasi untuk terus memandang ke depan, memberikan perencanaan pembangunan dengan prinsip integritas, adaptif, dan inovatif, penuh gagasan baru.

Kementerian PPN/Bappenas menyatakan, kebijakan pembangunan nasional 2022 diarahkan untuk pemerataan ekonomi dan menumbuhkan pusat-pusat pertumbuhan ekonomi baru di luar jawa.

Selain percepatan pemulihan dampak pandemi, pemerintah juga akan melanjutkan transformasi sosial ekonomi guna meningkatkan rantai produksi.

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: Lowonganterpadu.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x