PT Greenfields Indonesia Buka Lowongan Kerja untuk S1, Tersedia 2 Formasi, Cek Syarat dan Cara Daftarnya

- 15 Agustus 2022, 07:15 WIB
Ilustrasi lowongan kerja di PT Greenfields Indonesia pada Agustus 2022
Ilustrasi lowongan kerja di PT Greenfields Indonesia pada Agustus 2022 /Pixabay/Firar_Samir

Perusahaan ini kemudian segera memulai bisnis peternakan sapi perah di Desa Babadan, Malang, Jawa Timur pada bulan April 1997, dan membangun fasilitas pengolahan susu yang beroperasi sejak bulan Juni 2000.

Baca Juga: KT and G Indonesia Buka Lowongan Kerja untuk SMA-SMK, D3-S1,Tersedia 12 Formasi, Cek Syarat dan Cara Daftarnya

Hingga hari ini, produk susu pasteurisasi dan susu UHT yang diproduksi oleh Peternakan Greenfields adalah produk dengan kualitas tinggi yang memenuhi standar batasan mikrobiologi dunia.

 

Peternakan sapi perah Greenfields di Indonesia saat ini memiliki lebih dari 10,000 ekor sapi Holstein dan Jersey yang memproduksi lebih dari 43.5 juta liter susu segar setiap tahunnya.

Selain memasok kebutuhan pasar dalam negeri, sebagian produk juga dijual bagi konsumen Singapura, Malaysia, Hongkong, Filipina dan negara-negara lainnya.

 

  1. Area Sales Promotion Supervisor

 

Job Responsibilities:

 

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: Disnakerja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah