PT Pulau Sambu Buka Lowongan Management Trainee untuk D3-D4, S1, Simak Syarat dan Link Daftarnya

- 30 Juli 2022, 15:15 WIB
PT Pulau Sambu Buka Lowongan Kerja untuk Diploma dan S1
PT Pulau Sambu Buka Lowongan Kerja untuk Diploma dan S1 /Mantrasukabumi/sambugroup.com

 

PortalMagetan.com - Info lowongan kerja terbaru dari PT Pulau Sambu di Juli 2022.

PT Pulau Sambu buka lowongan kerja menyampaikan kualifikasi pendidikan minimal lulusan D3-D4, S1, dengan jurusan sesuai job yang tersedia.

PT Pulau Sambu dalam membuka lowongan kerja menyampaikan syarat pengalaman kerja 2 tahun, terbuka untuk fresh graduate.

PT Pulau Sambu menyampaikan kandidat yang lolos ditempatkan di seluruh wilayah operasional di Indragiri Hilir, Riau.

Baca Juga: PT Cipta Kridatama Buka Lowongan Kerja untuk SMA-SMK, D3-S1, Tersedia 11 Formasi, Simak Syarat dan Link Daftar 

PT Pulau Sambu adalah perusahaan yang sudah berdiri selama lebih dari 50 tahun. Perusahaan ini telah memiliki produk santan yang mereknya sangat terkenal, yakni KARA.

Dari ibu rumah tangga hingga chef terkenal tentunya sudah akrab dengan produk ini.


Kara (singkatan dari Kelapa Rakyat) adalah merek pertama untuk santan dalam kemasan Tetra Park, sudah dikenal di Indonesia maupun mancanegara sejak tahun 1980an.

Dengan tagline “Delivering Indonesia’s Coconut to the World”, produk KARA adalah produk turunan kelapa, seperti santan, air kelapa, coconut milk drink, coconut cream, desiccated coconut, coconut milk powder dan produk kelapa lainnya yang telah diekspor ke lebih dari 80 negara di dunia.

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: Disnakerja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah