4 Amalan yang Dianjurkan saat Bulan Ramadhan Menurut Kitab Ianah Al-Tholibin, Berikut Penjelasan Lengkapnya

- 23 Maret 2023, 06:15 WIB
Amalan yang sangat dianjurkan untuk dikerjakan pada bulan suci Ramadhan, Apa Saja? Simak Selengkapnya
Amalan yang sangat dianjurkan untuk dikerjakan pada bulan suci Ramadhan, Apa Saja? Simak Selengkapnya /Pixabay/surgull01

PortalMagetan.com - Bulan ramadhan merupakan bulan yang penuh rahmad dan ampunan dari Allah SWT. 

Bulan suci Ramadhan banyak digunakan umat muslim di seluruh dunia untuk meningkatkan kualitas keimanan dan mendekatkan diri kepada Allah SWT. 

Bulan Ramadhan banyak diisi dengan ibadah dan amalan-amalan yang diajurkan Nabi Muhammad SAW. 

Lalu apa saja amalan yang bisa dilakukan di bulan suci ramadhan? Dilansir  PortalMagetan.com dari situs resmi Ponpes Tambakberas berikut ulasannya: 

Baca Juga: PT Lion Super Indo Buka Lowongan Kerja Super Indo Apprentice Program untuk SMA-SMK, D3, Cek Syarat-Cara Daftar

Berikut amakan yang lebih dianjurkan dikerjakan saat bulan Ramadhan dikutip dari kitab I'anah Al-Tholibin :

1. Memperbanyak Shodaqoh


bulan Ramadhan adalah bulan berpuasa yang ditujukan agar kita melatih diri meredam hawa nafsu kita yang cenderung mendorong kita untuk serakah.


Maka tak heran jika shodaqoh juga dianjurkan dalam bulan ini. sebab dengan sedekah, nafsu 'ingin memiliki' -yakni makan- dilawan bukan hanya dengan 'keinginan menahan' (puasa), tetapi juga dengan lawan sebenarnya yakni 'keinginan memberi', yakni sedekah

2. Meningkatkan kesejahteraan keluarga, menjalin kerukunan dengan tetangga, dan memberi makan orang berpuasa.

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno

Sumber: Tambakberas.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x