3 Tips Mudik Lebaran 2024 yang Aman, Nyaman dan Lancar

- 7 April 2024, 09:15 WIB
Ilustrasi momen mudik Lebaran 2024. Berikut tips agar mudik aman dan nyaman
Ilustrasi momen mudik Lebaran 2024. Berikut tips agar mudik aman dan nyaman /Freepik/jcomp/

 

Keamanan Tempat Tinggal

 

Sebelum mudik, keamanan dan kebersihan rumah juga harus diperhatikan. Lakukan penguncian untuk setiap pintu rumah yang ditinggal mudik.

Gunakan kamera pengawas sebagai pengamanan tambahan. Koordinasikan kondisi rumah dengan lingkungan atau petugas keamanan.

Pastikan posisi air, kompor, gas atau kelistrikan tidak dalam posisi menyala. Serta bersihkan rumah sebelum mudik untuk menghindari kotoran, hewan dan serangga.

 

Itu beberapa tips yang bisa kalian lakukan sebelum melakukan perjalanan mudik Lebaran 2024. Semoga dengan persiapan mudik yang lebih baik akan membuat perjalanan menjadi lebih aman dan menyenangkan.

***

 

Halaman:

Editor: Moh Eko Suprayitno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah